Dengan menerapkan gambar berkualitas SEO merupakan salah satu unpaya untuk mendongkrak popularitas pada halaman blog atau situs, dalam melakukan optimasi SEO onpage ada beberapa hal penting yang harus kita perhatikan pada artikel yang akan kita buat, terutama pada masalah gambar, dengan menggunakan teknologi mesin pencari saat ini yang belum bisa mengenali gambar, oleh karena itu kita harus pandai memilih gambar agar lebih SEO atau gambar yang dapat membuat orang tertarik, dengan kita membuat atribut khusus pada gambar, maka mesin pencari dapat mengenali gambar yang kita sisipkan dalam artikel yang kita terbitkan, gambar merupakan salah satu yang memiliki peran penting dalam SEO, gambar juga dapat membantu agar halaman situs mudah ditemukan, berikut merupakan langkah agar gambar yang kita sisipkan dalam artikel lebih SEO friendly dalam sebuah halaman.
Cara Optimasi Gambar Bekualitas SEO Friendly
Agar artikel yang kita buat mudah ditemukan oleh mesin
pencari, anda bisa mengikuti langkah-langkah seperti berikut :
1. Gunakan
“ ALT “ atau text yang mengandung sebuah kata kunci
Dengan menggunakan “ ALT “ text maka mesin pencari dapat
memahami gambar yang telah kita sisipkan pada sebuah artikel, jadi ketika kita
membuat sebuah artikel kita harus menyisipkan “ ALT “ dan mengisikan kata kunci
yang kita bidik sesuia dengan isi artikel, berikut contoh script kode untuk
menerpakan atribut “ ALT “ pada gambar.
Penjelasan script kode, “ ALT “ merupakan sebuah perintah
untuk menampilkan kata kunci yang kita bidik, dan kalimat berwana merah
merupakan atribut atau kata kunci yang kita isikan.
2. Menggunakan
anchor “ JUDUL ARTIKEL “ sebagai kata kunci gambar
Kita dapat menggunakan atribut “ ALT “ untuk menambahkan
pada atribut “ JUDUL ARTIKEL “ ini bertujuan agar gambar lebih SEO friendly,
dan kita jangan lupa menyisipkan kata kunci yang kita bidik didalamnya, contoh
penambahan kode atribut judul gambar, gunakan penjelasan yang singkat, jelas
dan padat.
3. Rubah
ukuran kompres ukuran file gambar
Ketika kita menyisipkan file gambar pada sebuah artikel,
sebaiknya menggunakan file yang berukuran kecil namun kualitas gambar harus
tetap jelas, ini bertujuan agar memperingan saat loading atau membuka halaman
situs.
4. Gunakan
kata kunci yang ditarget sesuai dengan nama file
Sebelum mengupload hasil kompresan gambar, pikirkan nama
file gambar, disarankan menggunakan kata kunci sesui dengan isi artikel.
5. Gunakan
label pada gambar
Gunakan label pada gambar yang bersangkutan, ini
bertujuan untuk mempermudah pembaca dalam mengelompokan sebuah gambar dan
pembaca akan tau pesan dalam isi artikel keseluruhan, dengan begitu maka
artikel yang telah kita buat akan lebih SEO friendly.
Demikian hasil poting tentang Cara Optimasi Gambar
Bekualitas SEO Friendly semoga bermanfaat dan menambah wawasan anda.
No comments:
Post a Comment